Sekolah Sepak Bola Putra Mars atau Sekolah Sepakbola Putra Mars di Karanganyar adalah SSB dari pemain kiper Persis Solo Nuri Agus Wibowo. Salah satu anggota Persis Solo terkini ketika menjuarai Liga 2 Indonesia dan membuat tim asal Solo ini promosi ke Liga 1 Indonesia. SSB ini dilatih oleh Mursid Syidan, Iwan Kurniawan, Nanang Bejo, dan Barep Wahyu. Barep Wahyu adalah mantan kiper PSS Sleman, klub Liga 1 Indonesia terbaru.
Video ini adalah video sepuluh tahun lalu, hari ini, Nuri Agus Wibowo sudah dewasa dan menjadi pemain Persis Solo. Tentu SSB terbaik di Indonesia, Jakarta, Bandung, Solo, Semarang, dll, ingin memperoleh slot di skuat timnas Indonesia yang beberapa saat lalu bermain apik di Piala AFF 2020 2021. Asuhan Shin Tae Yong ini dipersiapkan untuk Piala AFF 2022, meski sempat dikritik Haruna Soemitro. Ketua PSSI Komjen. Pol. (Purn.) Dr. Drs. H. Mochamad Iriawan, S.H., M.M., M.H. tidak mengganti, tetap ingin STY tetap melatih skuad line up timnas Indonesia.
SSB Putra Mars ini Jauh dari Hiruk Pikuk SSB Terbaik Jakarta Indonesia. Mungkin kita mengenal ada SSB ASIOP Apacinti, SSB Jayakarta, SSB Bina Taruna dan SSB lain-lain yang kerap mengisi skuat timnas. Atau yang terbaru SSB Terang Bangsa Semarang yang memunculkan Pratama Arhan PSIS Semarang. Namun, SSB ini memiliki mimpi yang sama, yaitu timnas Indonesia. Mereka sekarang ingin menjadi the next Bagus Kahfi terbaru (Jong Utrecht FC Belanda), Bagas Kaffa (Barito Putera), Egy Maulana Vikri, Witan Sulaiman (FK Senica). Nadeo Argawinata (Bali United), dll. Meski heran juga kenapa Bagus Kahfi tak dipanggil timnas.
Video ini menyajikan dokumen dari Dr. Andika Sanjaya, S.I.Kom, M.Si pada tahun 2012 ketika ia masih mengembangkan Scout Indonesia. Video di Lapangan Jungke tersebut diambil pada tanggal 15 Maret 2012, tepatnya ketika latihan SSB Putra Mars di Karanganyar.
Comments
Post a Comment